Sunday, December 23, 2012

Cara dan Tips Mengatasi Kurang Darah Anemia

Informasi Halaman :
Author : Alip Hadi Mujiono, Staf Pengajar TIK di SMP NU 02 Dukuhturi Kabupaten Tegal.
Judul Artikel : Cara dan Tips Mengatasi Kurang Darah Anemia
URL : https://jejak-demo.blogspot.com/2012/12/cara-dan-tips-mengatasi-kurang-darah.html
Bila berniat mencopy-paste artikel ini, mohon sertakan link sumbernya. ...Selamat membaca.!
cara,mengatasi,kurang,darah,anemia,tekanan,rendah,tinngi
Add caption
Asalberbagi.comCara dan Tips Mengatasi Kurang Darah Anemia - Anemia atau kurang darah atau  tekanan darah rendah mungkin sering terjadi pada anda. Saya tidak perlu menjelaskan tentang defenisi atau apalah tentang anemia atau kurang darah karena saya bukan pakarnya. 

Mungkin saja anda saat ini tengah mengalami kurang darah, atau mungkin anda sedang mencari solusi maupun referensi untuk mengatasinya. Biasanya yang saya rasakan ketika saya kurang darah adalah penglihatan saya menjadi gelap ketika saya sedang duduk dan tiba tiba berdiri, mungkin hal ini juga anda rasakan. Hal lainya yang tersa yaitu tiba tiba pusing sesaat setelah duduk langsung berdiri dan hanya berlangsung beberapa detik saja. Inilah gejalanya.

Bagaimana saya Mengatasinya ?
Cara dan Tips Saya Mengatasi Kurang Darah Anemia ketika menyerang saya.
  • Yang biasa saya lakukan andalah mengkonsumsi susu Cap  beruang (Bukan promosi) atau susu segar lainya beberapa botol. Hal ini dianjurkan oleh beberapa kerabat dekat saya dan saya rasa hasilnya lumayan juga. 
  • Selain itu saya biasanya makan coto makassar / daging ketika sering merasa kurang darah. Hal ini disarankan oleh teman saya.
  • Selain itu istirahat dan tidur yang cukup.
  • Kalau cara umum yang biasanya dilakukan oleh orang sudah pasti merekomendasikan anda untuk membeli penambah darah di apotek terdekat. Inilah cara umum yang biasa dilakukan banyak orang, namun saya jika tidak punya waktu saya tidak melakukanya.
Mungkin itu beberapa tips yang bisa saya share kepada anda tentang Cara dan Tips Mengatasi Kurang Darah Anemia versi saya, sesuai dengan pengalaman yang saya lakukan. Beberapa fakto yang menyebabkan hal ini terjadi kepada saya karena hanya kurang istirahat dan begadang. Saya rasa info ini cukup memuaskan anda, sekian dan terima kasih .



Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di www.roomantik.com

0 comments:

Post a Comment